Bandingkan Material GRC dengan Material Lain, Simak Mana yang Lebih Unggul

Bandingkan Material GRC dengan Material Lain, Simak Mana yang Lebih Unggul

Material GRC – Sebagai salah satu material konstruksi GRC cukup menonjol dari pada material lainnya. Padahal GRC hanya alternatif penggunaan material beton, tapi kini menjadi material penting. Alasannya meskipun sebagai alternatif dari beton GRC sudah diperkuat dengan material baja atau Steel Reinforced Concrete.

Awalnya diproduksi sebagai bahan pelapis eksterior. Berkat kemajuan teknologi kini material ini sudah bervariasi dan bisa diolah menjadi berbagai varian bentuk. Dan GRC sudah menjadi bagian dari komponen profil dan arsitektur bangunan. GRC sendiri pertama dikembangkan sekitar tahun 1960-an. Jadi GRC bukanlah pemain baru di dunia kontrusi.

Bila dibandingkan dengan material lainnya, GRC memiliki keunggulan yang lebih dominan. Bahkan GRC memiliki beberapa keterbatasan terhadap perubahan cuaca dan jika diaplikasikan pada area yang cukup panas, basah atau lembab. Penjelasan terkait keunggulannya, perlu diingat, bahwasannya produk ini tidak dapat difungsikan sebagai lemen struktural atau elemen yang harus menahan beban tertentu.

Baca Juga: Cara pembuatan cetakan

Untuk mempercantik bangunan GRC cocok di aplikasikan untuk berbagai fungsi pada segala macam bangunan. Baik itu sebagai elemen dekoratif eksterior dan interior ataupun furniture seperti halnya meja dan kursi pada hunian pribadi , bangunan untuk kebutuhan komersial, tempat ibadah , dekorasi taman , dll. Tidak salah laigi produk GRC sangat cocok untuk menjadi pilihan menghiasi arsitektur bangunan anda.

Terkait harga material ini ditawarkan dengan harga yang lebih terjangkau dibandingkan material lainnya yang relatif mahal . dan dari segi pengaplikasian dan perawatan material ini cukup mudah sehingga juga menghemat biaya pengeluaran.

Lalu apa perbandingan GRC dengan material-material yang digunakan menghiasi dan mempermanis tampilan pada eksterior dan interior bangunan lainnya?

Material kayu

  • Motif yang ditawarkan: motif dan warna yang muncul dari serat-serat kayu dari pepohonan ini dapat memperindah tampilan bangunan kita. Hal ini beragam tergantung dari jenis pohon.
    Kualitas: pohon tidak hanya ada satu jenis saja, jadi untuk mendapatkan kualitas terbaik pemilihan pohon tak boleh asal-asalan.
  • Harga: saat ini beberaapa pohon yang memiliki kualitas baik telah dilindungi oleh negara. Jadi, jika memilih material ini sudah dipastikan memiliki harga relatif mahal .
  • Perawatan: salah satu kelemahan material ini yaitu perubahan cuaca dan hewan hama (rayap). Jadi agar awet material ini memerlukan perwatan yang berkala.

Material batu

  • Nilai estetik: hampir semua material memiliki nilai estetiknya masing-masing. Batu yang merupakan material alam akan menjadi tampak indah apabila disusun atau diukir sedemikian rupa. Jadi, untuk mengusung gaya natural sebuah bangunan penggunaan material sangat cocok untuk menghadirkan kesan alami dan abstrak.
  • Bobot:material ini terbilang memiliki bobot yang cenderung berat. Sehingga untuk mengaplikasikan material ini struktur bangunan harus benar-benar di perhatikan. Material ini membutuhkan bangunan yang bisa menambah beban.
  • Harga: harga material yang satu ini tergantung massa jenis batu itu sendiri nantinya,. Untuk memudahkan, biasanya dihitung per kilogram.

Material gypsum

  • Seni estetikik: bisa dibilang material ini juga populer dan cukup laris dikalangan penggunanya. karena memiliki harga yang cenderung murah dibandingkan material jenis lainnya.
  • Pengaplikasian: jangan khawati material ini cukup mudah untuk diaplikasikan. Tidak hanya itu, material ini juga mudah dibentuk sesuai keinginan kita . Hasilnya pun memuaskan, karena memiliki hasil yang rapi dan halus.
  • Harga: material ini dibandrol relatif murah. Karenanya permintaan pasar terkait material jenis ini pun cukup tinggi.
  • Perawatan: sama halnya pengaplikasian, material ini juga cukup mudah. Misalnya, terjadi kerusakan maka cukup mengganti satu lembar plafon gypsum itu saja, Namun perlu di ingat, material ini tidak tahan terhadap air. Jadi bisa dibilang material ini akan terlihat kusam dan jamur.

Material triplek

  • Nilai estetika: material ini dibuat dari lapisan kayu yang disusun dan direkatkan. Dalam produksi material ini memiliki beberapa jenis kualitas dan ketebalan yang berbeda. Karena pembuatan material ini dibuat dari bahan penyusun yang berbeda pula.
  • Harga: sama-sama dari kayu, tapi material ini memiliki harga yang relatif murah, biasanya matrial ini diaplikasikan untuk keperluan dekorasi dan furniture bangunan.
  • Pengaplikasian: pengaplikasian material ini bisa dibilang cukup praktis dan mudah dibentuk daripada produk sejenisnya.

Kekuatan: meski dibuat dari bahan kayu, tapi material ini tahan terhadap perubahan cuaca yang cukup ekstrim. Meskipun begitu pengaplikasian material ini tidak cocok bila digunakan pada eksterior bangunan.

Baca Juga: Jasa Kontraktor Masjid dan Kubah Masjid Murah

Demikian penjelasan terkait material GRC. Jika anda ingin mengetahui lebih lengkap terkait GRC dan produksinya Kami siap membantu. CV. Assiry Art telah dipercaya menyelesaikan berbagai rancang dan bangun masjid secara profesional.

Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan hubung kami di 0857 1222 3822 (Assiry), silahkan anda telpon,sms atau whatsapp, maka kami akan segera menghubungi anda.

Seni Kaligrafi

senikaligrafi.com merupakan sebuah situs website marketing dan promosi dari Jasa Kontraktor Masjid CV. ASSIRY ART. CV. ASSIRY ART merupakan perusahaan Jasa Kontraktor Masjid yang menyediakan layanan produk dan jasa, diantaranya: Jasa Rancang Bangun Masjid, Jasa Kontraktor Majid, Jasa Pembuatan Kaligrafi Masjid, Jasa Pembuatan Kubah GRC, Jasa Pembuatan Menara Masjid, Produsen dan Pemasangan GRC Krawangan, Serta Karya Seni dan Produk Kerajinan lainnya. Selain itu Layanan, Produk dan Jasa CV. ASSIRY ART juga menangani berbagai desain interior dan eksterior, kaligrafi dll, meliputi Rumah, Hotel, Cafe, Kantor, Perusahaan, Dan lain sebagainya. CV. ASSIRY ART perusahaan profesional dan sudah berpengalaman lebih dari 10 tahun TERPERCAYA.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top
KIRIM PESAN
Hubungi Kami?
Assalamualaikum... Selamat datang di website resmi senikaligrafi,com. Anda Mencari Jasa Kaligrafi Masjid dan Mushola Terbaik, Jasa Pembuatan GRC, Desain Kaligrafi Rumah, Hotel, Cafe, Dll. Untuk Konsultasi via Whatsapp: 0857 1222 3822 (CV. Assiry Art).