6 Jenis Penulisan Kaligrafi Terpopuler Yang Indah, Simak Penjelasan Lengkapnya…

6 Jenis Penulisan Kaligrafi Terpopuler Yang Indah, Simak Penjelasan Lengkapnya…

Jenis gaya penulisan kaligrafi banyak digunakan dalam pembuatan kaligrafi masjid. Pastinya anda sudah mengenal apa itu kaligrafi? Beragam jenis kaligrafi dapat dengan mudah kita jumpai di masjid-masjid, area rumah Muslim dan lainnya.

Kaligrafi memang sudah menjadi desain komplementer yang seakan-akan wajib dimiliki oleh seorang muslim di sekitarnya, selain menjadi identitas, namun juga menawan secara estetika.

Kaligrafi sendiri di buat dalam rangka melestarikan Al-Quran. Oleh sebab itu penulisannya menggunakan bahasa arab dan disebut dengan kaligrafi alquran. Dari situ maka kaligrafi lebih dikenal dengan istilah kaligrafi arab.

TENTANG KALIGRAFI

Asal mula kata kaligrafi sendiri bukanlah dari bahasa arab, melainkan bahasa Inggris: calligraphy yang juga merupakan asal kata dari Yunani yaitu kallos dan graphia.

Kallos sendiri berarti indah dan graphia berarti aksara, tulisan atau gambar. Kaligrafi lebih condong menggambarkan seni arsitektur rohani keagamaan, sehingga lebih dikenal sebagai kaligrafi islam.

Dalam perkembangan penggunaannya, ada beberapa jenis gaya tulisan kaligrafi yang popular digunakan dalam pembuatan kaligrafi masjid. Diantaranya adalah:

  1. Khat Naskhi: Khat ini juga kerap dijumpai pada media-media umum seperti majalah, buku, dan media lainnya yang dibaca orang awam. Ciri khas kaligrafi khat naskhi adalah bentuk hurufnya yang luwes, tidak bertumpuk, tidak terlalu rapat, dan memiliki harakat yang mudah dibaca.
  2. Khat Diwani: Ciri khas kaligrafi khat diwani adalah bentuknya yang rumit, banyak hiasan, dan bervariasi.
  3. Khat Tsuluts: Jenis khat ini populer di kalangan seniman kaligrafi dan juga digunakan untuk penulisan Al-Qur’an serta hadis. Ciri khas kaligrafi khat tsuluts adalah kelenturan tulisan yang luar biasa, tampilan yang rumit, dan bentuk kepala huruf yang melengkung serta berduri.
  4. Khat Farisi: Ciri khas kaligrafi khat farisi adalah bentuk tulisannya yang miring ke bawah dari kanan ke kiri.
  5. Khat Riq’ah: Ciri khas kaligrafi khat naskhi adalah penggunaan harakat pada bagian yang penting saja, arah tulisan miring, dan bentuk hurufnya pendek-pendek.
  6. Khat Kufi: Bentuk dari khat kufi yang kaku dan tegak condong ke kanan adalah salah satu ciri khasnya.

CONTOH GAMBAR GAYA PENULISAN KALIGRAFI

KHAT NASKHI

Khat Naskhi

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

KHAT DIWANI

Khat Diwani

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

KHAT TSULUST

Khat-Tsuluts

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

KHAT FARISI

Khat Farisi

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

KHAT RIQ’AH

Penulisan Kaligrafi - Khat Riq’ah

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

KHAT KUFI

penulisan kaligrafi - Khat Kufi

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Demikianlan penjelsan tentang Jenis gaya penulisan kaligrafi banyak digunakan dalam pembuatan kaligrafi.

Jika Anda sedang mencari Jasa Pembuatan Kaligrafi Terpercaya? KLIK DISINI…

Seni Kaligrafi

senikaligrafi.com merupakan sebuah situs website marketing dan promosi dari Jasa Kontraktor Masjid CV. ASSIRY ART. CV. ASSIRY ART merupakan perusahaan Jasa Kontraktor Masjid yang menyediakan layanan produk dan jasa, diantaranya: Jasa Rancang Bangun Masjid, Jasa Kontraktor Majid, Jasa Pembuatan Kaligrafi Masjid, Jasa Pembuatan Kubah GRC, Jasa Pembuatan Menara Masjid, Produsen dan Pemasangan GRC Krawangan, Serta Karya Seni dan Produk Kerajinan lainnya. Selain itu Layanan, Produk dan Jasa CV. ASSIRY ART juga menangani berbagai desain interior dan eksterior, kaligrafi dll, meliputi Rumah, Hotel, Cafe, Kantor, Perusahaan, Dan lain sebagainya. CV. ASSIRY ART perusahaan profesional dan sudah berpengalaman lebih dari 10 tahun TERPERCAYA.

Back to top
KIRIM PESAN
Hubungi Kami?
Assalamualaikum... Selamat datang di website resmi senikaligrafi,com. Anda Mencari Jasa Kaligrafi Masjid dan Mushola Terbaik, Jasa Pembuatan GRC, Desain Kaligrafi Rumah, Hotel, Cafe, Dll. Untuk Konsultasi via Whatsapp: 0857 1222 3822 (CV. Assiry Art).